www.warnariau.com
Paripurna Hak Angket Tentang Dana Eskalasi APBDP 2015 Penuh Interupsi
Kamis, 09/06/2016 - 13:11:02 WIB
Suasana diskusi Pimpinan Fraksi dan Pimpinan DPRD Riau

TERKAIT:
   
 

PEKANBARU,WARNARIAU.COM - Rapat paripurna DPRD Provinsi Riau pengumuman hak angket DPRD Provinsi Riau tentang eskalasi APBD Perubahan tahun 2015, Kamis (09/06/2016.

H. Husni Tamrin, SH MH sebelum rapat paripurna dijalankan menanyakan." Kenapa setiap paripurna yang hadir pimpinan DPRD Riau hanya satu orang, kami minta kejelasan dari pimpinan, di jawab Drs. Manahara Manurung. Mengapa saya sendiri disini, beginilah adanya, karena tadi dicoba hubungi pimpinan yang dua tersebut HP nya mati, semoga saja orang nya sehat. Saya berharap kawan-kawan semua memaklumi hal tersebut," tanya H. Husni Tamrin

Disambung H. Masnur SH dalam jalan nya paripurna penuh interupsi mengatakan. Saya kira itu tidak jawaban yang kami inginkan dari pimpinan, karena sebelum ingin melaksanakan rapat paripurna. Pasti ada dulu rapat pimpinan, nah itu kan sudah jelas pasti ada koordinasi, pertanyaan saya, ada apa antara pimpinan DPRD Riau semacam kucing-kucingan, apakah perlu kami sebagai anggota selesaikan," tanya H. Masnur SH dalam intrupsinya

Dijawab Drs. Mahara Manurung, saya rasa kita sama punya hak disini, tidak etis rasanya saya komentari teman saya yang tidak hadir, akan tetapi saya sebagai pimpinan DPRD Riau, punya tanggungjawab sebagai wakil rakyat, karena saya digaji oleh rakyat, tentu saya harus bertanggungjawab sebagai wakil rakyat," jawab Drs. Manahara Manurung

Dilanjutkan oleh Muhammad Adil meminta rapat paripurna disekor selama 10 menit, dalam waktu 10 menit silahkan pimpinan fraksi koordinasi tentang paripurna ini dilanjutkan atau macam mana," ucap Muhammad Adil dalam intrupsi nya

Dalam pantauan warnariau.com akhirnya rapat paripurna disekor selama 10 menit.

Setelah rapat paripurna diskor dicabut, intrupsi masih berlanjut. Pasalnya, ada dua persi kesepakatan dalam waktu yang disekor selama 10 menit, kesepakatan pertama adalah rapat paripurna hak angket tetap dilanjutkan, sedangkan keputusan ke dua adalah di tunda dulu sampai batas waktu tidak ditentukan.

Sampai berita ini diposting rapat paripuna masih dengan penuh intrupsi.***(Liputan HD)



 
Berita Lainnya :
  • Paripurna Hak Angket Tentang Dana Eskalasi APBDP 2015 Penuh Interupsi
  •  
    Komentar Anda :

     
    BERITA TERPOPULER
    1 Target PKS Kampar 2024: Menang Pileg, Kuasai Parlemen, Tamaruddin Bupati
    2 Empat Bupati dan Walikota Pekanbaru Tak Terlihat di Rakor Karhutla Riau
    3 Gubri Open House Idul Fitri hingga Tiga Hari, Seluruh Warga Diundang
    4 Catat! ASN Pemprov Riau harus Masuk Kerja Tanggal 10 Juni Siap-siap Disanksi
    5 Inilah Deretan Acara Pelantikan Gubernur dan Wagub Riau Besok Mulai di Jakarta hingga Pekanbaru
    6 ASN Pemprov Riau Wajib Masuk 10 Juni, yang Tambah Libur Dikenakan Sanksi
    7 Gubri Lepas 700 Santri ke Pesantren Al Fatah Magetan
    8 Aduh! Program Walikota Pekanbaru di Nilai Gagal
    9 Hore! Mulai 1 April Pengurusan e-KTP Bisa Dilakukan Diluar Domisili
    10 Panglima TNI: Kalau Mau Pakai Jilbab Pindah ke Aceh
    Follow:
    Pemprov Riau | Pemko Pekanbaru | Pemkab Siak | Pemkab Inhu | Pemkab Rohil | Pemkab Kampar
    Redaksi Disclaimer Pedoman Media Siber Tentang Kami Info Iklan
    © 2016 Warna Riau | Inspirasi Baru Berita Riau, All Rights Reserved